Kamis, 08 Agustus 2013

PENGECORAN DAN FLOOR HARDENER

Dalam kesempatan ini CV.SELAT NUSA INDAH mencoba berbagi pengalaman tentang pengecoran semen dengan mutu k 350 dengan finishing floor hardener.

Untuk menghasilkan hasil yang baik dalam pekerjaan ini pertama kita harus memasang tiang pancang atau cerucuk atau paku bumi (disesuaikan dengan kualitas tanah)melakukan pemadatan tanah menggunakan mesin pemadat ,makadam,pasir dan sirtu,juga lantai kerja,yang dimana di atasnya akan di cor.

 setelah pekerjaan tersebut dinilai telah selesai kemudian langkah berikutnya yang harus dilakukan adalah

1. membuat lantai kerja 

1 . menggelar wiremesh dan kaki wiremesh diatas permukaan lantai kerja yang akan di cor

2 . memasang bekisting dengan ketinggian sesuai tebal coran

3 . pekerjaan awal pencurahan coran dari molen di ikuti penarikan curahan coran oleh aplikator

4 .pemadatan coran mengunakan mesin vebrator

5 . perataan coran dengan mesin grinder atau bisa juga dengan cara manual menggunakan holo sepanjang   diameter lebar coran yang di atasnya dipasang mesin penggetar

6 . penaburan semen floor hardener ( setelah coran setengah kering )

7 . perataan dan pemadatan semen floor hardener dengan mesin trowel

8 .penghalusan ( compound ) / finish


pengecoran beton fhinis floor hardener

info aplicator - TLP. 085216781661



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

order di 085216781661 FAX: 02548484705